Selasa, 04 Maret 2008

PUTRA RATU INGGRIS BERKUNJUNG KE PAPUA


Putra kedua Ratu Inggris Elizabeth II, Pangeran Andrew (Duke of York) melakukan kunjungan ke Propinsi Papua, dalam rangka meninjau BP (British Petroleum) di lapangan gas Tangguh, Papua.

Di Inggris, proyek Tangguh ini termasuk yang dibanggakan, kata Pangeran Andrew.

Salah satu agenda Pangeran Andrew adalah meresmikan kantor baru BP di Tangguh, Papua.

OPINI :

Kunjungan ini diharapkan dapat membawa berkah bagi pembangunan di wilayah Tangguh, karena nilai investasi yang ditanamkan cukup besar.

Semoga Pemri, Pemda dan British Petroleum dapat mewujudkan komitmennya, yang akhirnya dimanfaatkan untuk kesejahteraan masyarakat di wilayah Tangguh.

Jangan sampai proyek ini hanya dikorupsi oleh pejabat-pejabat saja !!!

Tidak ada komentar: